Kapolres Pelabuhan Belawan Dukung KSJ di Medan Utara

Editor: Taufik

KSJMedan.com - Tim Komunitas Sedekah Jumat (KSJ) digagas oleh Syahruddin bekerja sama dengan Belawan PERS CLUB menggelar acara pertemuan di Rumah Singgah Sahabat Polisi Jalan Veteran Kelurahan Belawan l Kecamatan Medan Belawan di hadiri oleh Kapolres Pelabuhan Belawan AKBP IKhwan Lubis SH MH pada. Rabu (09/10/2019).

Syahruddin selaku Ketua KSJ di sela sela pertemuan mengatakan atas pertemuan dan pembentukan KSJ di Medan Utara saya sangat berterimakasih kepada Kapolres Pelabuhan Belawan AKBP Ikhwan Lubis SH MH di dampingi oleh Kasad Binmas Kompol Justar Purba SH beserta Pengurus dan Anggota Belawan PERS CLUB yang telah menghadir acara pertemuan Komunitas Sedekah Jum, at di Rumah Singgah Sahabat Polisi. Ucap syahruddin.

Begitu juga dengan Syahril Damanik ketua Belawan PERS CLUB juga mengatakan terimakasih kepada Kapolres Pelabuhan Belawan AKBP Ikhwan Lubis SH MH dan Ketua penggagas Komunitas Sedekah Jum,at yang telah hadir dalam acara pengukuhan KSJ di Rumah Singgah Sahabat Polisi ini. Kata Syahril Damanik.

Kata sambutan Kapolres Pelabuhan Belawan AKBP Ikhwan Lubis SH MH selaku pembina KSJ mengatakan rapat baru kali ini di Rumah Singgah Sahabat Polisi dengan ketua Tim Komunitas Sedekah Jum, at Syahruddin dan beserta Insan PERS ( Belawan PERS CLUB ) yang bertugas di Medan Utara.

Terbentuknya Sedekah Jum, at ini saya sangat mendukung adanya kegiatan Sosial Komunitas Sedekah Jum, at semoga me dapat berkah dalam menjalan tugas sosial di Medan Utara ini.

Harapan Kapolres Belawan terbentuknya kegiatan sosial ini yang digagas oleh Komunitas Sedekah Jum,at bisa membawa berkah dan hikmah, karna sudah pasti banyak yang simpatik kepada KSJ di kalangan Pejabat Medan Utara, KSJ akan menyalurkan sumbangan berupa tali asih kepada Agama Islam, Agama Butdha, Agama kristen, maupun agama apa saja dan tidak memandang apa agamanya itu semua kegiatan sosial Komunitas Sedekah Jum’at. Ucap Kapolres.

Dalam penutupan acara pertemuan Komunitas Sedekah Jum, di tutup dengan Doa oleh Kasad Binmas Kompol Justar Purba SH mengatakan semoga amal jahirriyah Kapolres Pelabuhan Belawan diterima disisi ALLAH subahana Wataala...Amin, dan pelaksanaan ini membawa berkah bagi kita semua dalam terbentuknya KSJ di Medan Utara ini. Kata Kasad Binmas.
Share:
Komentar

Berita Terkini